Senin, 22 Desember 2008

Selamat Hari Ibu

Mengertikah kamu… Bila Ibumu Menitikkan air mata untukmu.. U/ merasakan deritamu….?! Tau kah kamu…. Bila dia tak sempat memejamkan mata… U/ berdoa… Berharap u/ kebaikan mu…?! Lihatkah kamu… Saat peluhnya bergulir…. Tak sempat tuk menghapusnya…. Krn sibuk mengurus mu..?! Merasakah kamu…. Betapa ibu mencintai mu…?! Betapa ibu menyayangi mu…?! Tapi tak jarang… Ibu menangis menahan sakit krn mu… Dia duduk lunglai…tak bisa menyakitimu… Tak jarang… Pengorbanannnya tak terlihat…. Krn keegoisan mu…. Terlupakan…. Krn kemurkaan mu… Sekedar mengingatkan… Sudahkah kamu datang… U/ bersimpuh d kakinya…?! Sudahkah kamu datang… U/ memeluknya…?! Sudahkah kamu mengatakan… Bahwa kamu sayang ibu..?! Trimakasih ibu,engkau telah membesarkan dan merawat q… Selamat Hari ibu.

Spesial buat Ibu di seluruh Dunia Khususnya buat Ibu q Tercinta. I love U Mom…

Rabu, 10 Desember 2008

Flash Disk, Media Penyebaran Virus Paling Hot

Tidak bisa dipungkiri bahwasannya, flash disk memang jadi media paling ampuh untuk melakukan penyebaran virus. Dari beberapa survey, hampir 90% dari jawaban responden mengatakan bawasannya flash disk memang membawa sial ;) ( — sensor—- ).

Dari beberapa rekan pula, mereka sering mengeluh karena data mereka sering hilang di karenakan oleh virus. Setiap pulang daru warnet, rental, ato dari rumah teman, selalu terkena virus, padahal anti virus selalu up to date ( mereka bilang …. )

mmm, sebenernya, ndak masalah mau virus itu mo nyebar dari mana, yang jelas pengguna harus benar benar waspada apabila menggunakan suatu media yang nyambung ke dalam komputer. Adanya anti virus yang ampuh pun tidak menjamin sebuah komputer akan aman dari serangan virus, meski sering ter update databasenya.

Sekedar untuk antisipasi saja, sebaiknya pengguna tau, mana itu data yang bervirus dan yang tidak bervirus. Sehingga, untuk melakukan eksekusi, pengguna akan mikir mikir dulu. Apakah data - data tersebut layak untuk di buka atau tidak?

Jika sekiranya data - data itu mencurigakan, sebaiknya jangan dibuka. Mencurigakan disini ada beberapa alasan, mungkin tipe dari file/data itu berubah, mungkin gambar icon ikut berubah, mungkin sewaktu menghapus data yang ada di flash disk, ternyata kembali lagi / tidak dapat terhapus. Kemungkinan - kemungkinan itu yang sebaiknya selalu kita terapkan, agar komputer dan data - data kita menjadi aman.

Ada banyak hal yang bisa dilakukan untuk melakukan pencegahan virus, minimal di komputer kita musti ada antivirus, tapi kalo merasa keberatan dengan adanya antivirus yg menyebabkan proses pc jadi lambat, mungkin pake alternatif lain, bisa menggunakan DeepFreeze. Program ini bukan program Antivirus, namun bisa menghambat perkembang biakan virus.

Selalu update anti virus ;)

sumber : www.masaguz.com